Recipe: Yummy Panada isi sayur

Delicious, fresh and tasty.

Panada isi sayur.

Panada isi sayur You can cook Panada isi sayur using 17 ingredients and 5 steps. Here is how you cook it.

Ingredients of Panada isi sayur

  1. It's of Tepung terigu.
  2. You need of Telur.
  3. It's of Baking powder.
  4. You need of Garam.
  5. You need of Ragi instan.
  6. It's of Margarine.
  7. Prepare of Gula pasir.
  8. Prepare of air.
  9. It's of Bahan isi :.
  10. Prepare of wortel.
  11. You need of kentang.
  12. Prepare of ikan tuna.
  13. Prepare of bawang putih.
  14. Prepare of bawang merah.
  15. You need of daun bawang.
  16. It's of gula garam dan kaldu bubuk.
  17. It's of air.

Panada isi sayur instructions

  1. Siapkan bahan isi, kupas kentang wortel, kemudian potong dadu kecil, iris bawang merah dan putih juga daun bawang.
  2. Tumis duo bawang sampai harum, masukan kentang dan wortel, tambahkan air dan tutup.. masukan gula garam dan kaldu bubuk, koreksi rasa..masukan ikan tuna aduk lalu daun bawang aduk rata.. masak hingga sayuran empuk dan air menyusut.
  3. Bahan roti, campur tepung terigu, gula pasir, ragi instan dan baking powder aduk rata. Masukan telur dan air sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga Kalis. Masukan Margarine dan garam, uleni sampai elastis.. Diamkan 30 menit, tutup wadah dengan kain bersih atau plastik wrapping.
  4. Ambil adonan bagi jadi beberapa bagian, pipihkan dengan rolling pin, beri isi dan bentuk, bisa dengan cetakan.
  5. Panaskan minyak goreng dengan api sedang, masukan roti dari urutan pertama dibuat, goreng sampai kedua sisi kecoklatan, sajikan dengan saus sambal lebih nikmat 😀.