How to Make Delicious Lumpur Surga

Delicious, fresh and tasty.

Lumpur Surga.

Lumpur Surga You can cook Lumpur Surga using 12 ingredients and 6 steps. Here is how you achieve that.

Ingredients of Lumpur Surga

  1. You need of Bahan lapisan hijau.
  2. You need of air pandan (daun pandan diblender dgn air lalu saring).
  3. It's of air santan.
  4. You need of telur.
  5. You need of gula pasir.
  6. Prepare of tepung terigu.
  7. Prepare of Bahan lapisan putih.
  8. You need of air santan.
  9. It's of gula pasir.
  10. Prepare of tepung beras.
  11. It's of tepung maizena.
  12. It's of garan.

Lumpur Surga instructions

  1. Pertama kita buat lapisan hijau, kocok telur dengan gula pasir sampai rata, tuang air santan bersama air pandan. Aduk rata, masukkan terigu. Aduk rata.
  2. Saring agar merata dan hasil lembut. Tuang ke cetakan.kukus selama 20-25 menit.
  3. Sementara itu kita buat lapisan putih, campur semua bahan lalu,aduk rata.masak diatas api kecil. Masak sampai meletup-letup. Matikan api..
  4. Ketika lapisan hijau sudah matang,tuang lapisan putih diatasnya. Kukus lagi selama 10 menit. Bila sudah matang, maka dinginkan,baru taruh dikulkas. Karna disajikan dingin lebih nikmat.
  5. Yummy.... Endesss hasilnya.
  6. Nah ini hasil pertamaku hihiii,yg ini pake air perisa pandan aja waktu itu...endess kata mami..