How to Cook Perfect Kue Sus Anti Kempes beserta Tips Anti Gagal

Delicious, fresh and tasty.

Kue Sus Anti Kempes beserta Tips Anti Gagal.

Kue Sus Anti Kempes beserta Tips Anti Gagal You can have Kue Sus Anti Kempes beserta Tips Anti Gagal using 6 ingredients and 8 steps. Here is how you achieve it.

Ingredients of Kue Sus Anti Kempes beserta Tips Anti Gagal

  1. It's of air.
  2. Prepare of margarin.
  3. It's of garam.
  4. It's of Saya 1 sdm gula.
  5. It's of tepung protein tinggi cakra. Ini penting utk diikuti.
  6. You need of telur sedang. Beratnya 60 gram per butir.

Kue Sus Anti Kempes beserta Tips Anti Gagal step by step

  1. Didihkan air, margarin dan 1 sdm gula juga sejumput garam hingga semua margarin meleleh dan mendidih kecil. Kecilkan api.
  2. Tuang semua terigu, segera aduk cepat hingga tercampur rata semua. Ini cuma makan waktu sebentar.
  3. Ini penting, segera pindahkan adonan kue sus ke wadah lain supaya cepat dingin.
  4. Kalau sudah suam2 kuku dan uapnya hilang, masukkan 3 telur sekaligus dan mixer, saya cuma 1 menit lebih. Pakai telur 60 gr. Kalau kebesaran bisa keenceran adonannya sehingga gagal.
  5. Kemarin2 pake piping bag ini saya cuma pake sendok takaran 3/4 sdm eh ngembang bgt tanpa baking powder juga.
  6. Oven harus benar2 panas krn di 15 menit pertamalah rongga kue sus terbentuk. 💜 Suhu awal harus 200 derajat. Jangan lupa panaskan oven dulu 15 menit. Api atas bawah. 💜Kemudian selama 20 menit pertama suhu 200 derajat dulu tapi pakai API BAWAH 💜15 menit berikutnya ketika sus sudah mengembang cantik, turunkan suhu jadi 180 derajat API ATAS BAWAH 💜5 menit terakhir API ATAS 💜Penting juga utk diperhatikan, lihat apa msh ada buih2 mendidih ato gak. Kl ada banyak brarti tambah waktu panggangnya.
  7. Selesai ngoven tidak langsung sy keluarin tp dibiarkan 5 menit dlm oven, pintu oven dibuka dikit biar makin kokoh.
  8. Senengnya kalau berhasil🥰🥰.