79. Kulit Sus Crunchy.
You can cook 79. Kulit Sus Crunchy using 5 ingredients and 8 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of 79. Kulit Sus Crunchy
- It's of air putih.
- Prepare of margarin.
- It's of garam.
- It's of tepung terigu.
- Prepare of telur sedang (@ 61 gr dg kulit)).
79. Kulit Sus Crunchy instructions
- TIPS : dari pengalaman, khusus untuk kulit sus crunchy akan LEBIH SEMPURNA teksturnya JIKA dibentuk tanpa spuit bergerigi..
- Siapkan panci untuk memasak. Masukkan 130 ml air putih, margarin (bisa diganti unsalted butter), garam. Nyalakan api kecil, kemudian masak hingga air mendidih dan margarin/unsalted butter leleh...
- Kmd matikan kompor, angkat pancinya. Dalam keadaan masih panas, masukkan tepung terigu. Aduk rata sampai adonan kalis tidak ada tepung bergerindil.
- Setelah tercampur rata, adonan akan halus. Nyalakan api paling kecil. masak lagi adonan krg lbh 30 detik sambil terus diaduk agar bagian bwh ga gosong. Pindahkan ke wadah lain. Biarkan krg lbh 10 menit hingga adonan dingin..
- Kemudian masukkan telur satu persatu sambil terus diaduk sp rata hingga adonan halus dan lembut. Lalu masukkan adonan ke plastik segi tiga yg sdh diisi spuit..
- Siapkan loyang alasi kertas roti. Semprotkan/cetak adonan sesuai selera. Beri jarak agar jk matang ga saling menempel..
- Adonan kulit sus siap diberi Topping Craquelin (lihat resep).
- Dan....adonan Kulit Sus Crunchy siap dipanggang dg suhu 200°C api atas bawah selama 15 menit. Kemudisn turunkan suhu 180°C selama 5 menit, sesuaikan dg oven masing2 dan kemudian setelah matang siap dihidangkan..dinikmati dg Isian/Filling Vla Diplomat (lihat resep).