How to Cook Tasty Kue Sus Ekonomis Merah Putih

Delicious, fresh and tasty.

Kue Sus Ekonomis Merah Putih.

Kue Sus Ekonomis Merah Putih You can have Kue Sus Ekonomis Merah Putih using 12 ingredients and 11 steps. Here is how you achieve it.

Ingredients of Kue Sus Ekonomis Merah Putih

  1. You need of margarin (6 sdm).
  2. It's of garam.
  3. You need of air (8 sdm).
  4. It's of tepung terigu (7 sdm).
  5. It's of telur.
  6. It's of Vla vanila:.
  7. It's of tepung maizena.
  8. It's of kuning telur.
  9. It's of susu cair.
  10. You need of vanilla cair.
  11. It's of gula pasir (5 1/2 sdm).
  12. You need of butter (2 sdm margarin).

Kue Sus Ekonomis Merah Putih step by step

  1. Siapkan panci, masukkan air, garam dan margarin, masak sampai benar-benar mendidih..
  2. Matikan api, masukkan tepung terigu, aduk rata..
  3. Nyalakan api kembali,masak sekitar 3 menit..
  4. Biarkan sampai dingin masukkan telur satu persatu, aduk pakai spatula kayu sampe rata..
  5. Siapkan piping bag, beri spuit bintang (wilton 1m) Masukkan adonan ke dalam piping bag (agar lebih mudah taruh di gelas ya, jika sudah penuh tinggal tarik plastik nya k atas, dijamin ngga belepotan). Saya bagi 2 adonan, yang satu diberi pewarna makanan merah cabe..
  6. Siapkan loyang beri alas kertas baking atau olesi tipis margarin. Semprotkan adonan putih terlebih dahulu, lalu tambahkan adonan merah diatasnya..
  7. Panaskan oven sepuluh menit sebelumnya dengan suhu 200, panggang selama 20 menit. Turunkan suhu menjadi 180 panggang selama 10 menit (karena ukuran kecil, jika d buat ukuran besar panggang selama 20 menit lagi ya) > jangan buka oven selama waktu panggang ya, nanti sus ngambek mimpes..
  8. Jika sudah terlihat kokoh dan buih-buih diatas sus hilang silakan di keluarkan dari oven, dinginkan lalu siap di beri vla. Cara memberi vla bisa di potong bagian tengah sus atau dilobangi dari bawah, sesuai selera ya..
  9. Vla: masukkan semua bahan kedalam panci, kecuali butter, saring. Masak sampai meletup letup. Masukkan butter, aduk rata. Angkat (butter bisa diganti margarin dengan takaran 2 sdm)..
  10. Masukkan vla kedalam piping bag lalu isikan kedalam kue sus nya..
  11. Sajikan, taburi gula halus diatasnya jika suka lebih manis 🤗😍.