Kue Lapis Pepe Pandan.
You can have Kue Lapis Pepe Pandan using 9 ingredients and 11 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Kue Lapis Pepe Pandan
- Prepare of tepung tapioka (me : 150 gr).
- You need of tepung terigu (me: 100 gr).
- You need of gula pasir.
- You need of santan (dari 1 butir kelapa).
- Prepare of garam.
- It's of vanili bubuk (1/4 sdt).
- You need of daun pandan.
- You need of pewarna: merah cabe dan pasta pandan.
- You need of minyak goreng untuk mengoles loyang.
Kue Lapis Pepe Pandan instructions
- 1 butir kelapa diparut....buat santan sebanyak 600 ml dan masukkan ke dalam panci...pada santan di panci masukkan daun pandan dan garam..
- Lalu masukkan juga gula pasir, aduk aduk....nyalakan api kompor, masak santan sambil terus diaduk agar santan tidak pecah....masak sampai mendidih, lalu segera matikan api kompor, aduk aduk sebentar..
- Kemudian santan dibiarkan dingin.....lalu siapkan bahan bahan lainnya..
- Dalam suatu wadah masukan tepung tapioka, tepung terigu dan vanili bubuk.....kemudian tuang 1/2 bagian air santan yang sudah dingin, aduk aduk agar tepung larut....tuang lagi 1/2 bagian sisa santan, aduk aduk jangan sampai ada adonan yang bergerindil..
- Saring adonan agar tidak ada bagian yang menggumpal/bergerindil.....bagi adonan menjadi 3 bagian: dalam mangkok tuang 300 ml adonan, dan beri pasta pandan aduk rata. Dalam mangkok lain tuang 300 ml adonan dan biarkan tanpa warna. Sisa adonan untuk diberi warna merah cabe......Kemudian panaskan panci kukusan dan tutup panci diberi kain serbet agar nanti air uap kukusan tidak jatuh ke kue. Air untuk mengukus harus cukup banyak karena nanti mengukus kue ini cukup lama dan gunakan api kompor sedang..
- Setelah panci kukusan panas, masukkan cetakan kue/loyang (ukuran 20×9×6) yg sudah diolesi minyak goreng, tutup kukusan sebentar sampai cetakan panas......buka tutup kukusan lalu tuang 2 sendok sayur adonan hijau ke loyang, lalu tutup dan kukus selama 5 menit....note : saya gunakan sendok sayur yang ukurannya sedang/kecil, setiap akan menuang adonan ke loyang terlebih dahulu adonan selalu di aduk aduk dulu..
- Bila adonan hijau sudah matang, kemudian masukkan adonan putih 2 sendok sayur, lalu kukus kembali selama 5 menit....buka tutup kukusan, bila warna adonan putih sudah mengkilat seluruhnya berarti lapisan putih sudah matang..
- Lalu tuang adonan hijau, kukus kembali selama 5 menit....buka tutup kukusan bila adonan hijau sudah mengkilat semua berarti sudah matang....lalu tuang lagi adonan putih diatas adonan hijau yang sudah matang tadi. Begitu terus berulang selang seling sampai semua adonan hijau dan putih habis..
- Adonan putih lain diberi warna merah cabe, lalu tuang ke atas lapisan yang sudah matang. Cek air kukusan jika tinggal sedikit masukkan air panas (hati hati jangan sampai menetes ke kue lapis)...lapisan terakhir ini dikukus selama 20 - 25 menit,.....jika sudah matang angkat loyang dari kukusan dan biarkan dingin..
- Keluarkan kue lapis pepe dari dalam loyang....untuk mengirisnya gunakan pisau yang tajam yang diolesi minyak goreng agar tidak lengket. cara memotongnya pisau langsung di tekan ke kue lapis....atau pisau dilapisi plastik lalu gunakan untuk memotong..
- Hidangkan kue lapis pepe pandan nya....masing masing irisan kue lapis bisa dilapisi/ dibungkus plastik agar tidak lengket ditangan.👍😊.