Ayam Bakar Taliwang.
You can have Ayam Bakar Taliwang using 16 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Ayam Bakar Taliwang
- Prepare 1 ekor of ayam kampung, boleh utuh (me potong sesuai selera).
- You need 1 buah of jeruk nipis.
- Prepare 1/2 sdm of terasi.
- Prepare 2 sdt of kencur segar yang di haluskan.
- It's 4 sdm of kecap manis.
- You need sesuai selera of Garam dan kaldu bubuk.
- You need of Bumbu halus:.
- It's 7 buah of cabe rawit merah.
- It's 8 buah of cabe merah keriting.
- Prepare 8 siung of bawang merah.
- Prepare 4 siung of bawang putih.
- Prepare 1 buah of tomat merah besar.
- Prepare of (saya 3 sdm bumbu dasar merah) (lihat resep).
- It's 4 buah of kemiri.
- You need 4 lembar of daun jeruk.
- It's secukupnya of Air.
Ayam Bakar Taliwang step by step
- Siapkan semua bahan.
- Bersihkan ayam, lalu beri perasan jeruk nipis. Kemudian cuci bersih kembali. Tiriskan. Karena ayam kampungnya waktu di potong terasa agak alot, jadi saya presto 7 menit dihitung dari mulai presto berbunyi. Matikan kompor. Tunggu hingga presto tidak berbunyi lagi dan uap panasnya hilang baru buka tutup presto..
- Tumis bumbu halus hingga harum. Tambahkan kencur, garam, terasi serta kecap manis. Masukan ayam dan beri air. Ungkep hingga ayam empuk dan koreksi rasanya. Jika ayam belum empuk bisa tambahkan air..
- Masak hingga kuah menyusut dan bumbu meresap. Angkat. Susun di atas loyang..
- Panggang ayam dengan oven grill dengan suhu 250°C selama 5 menit api atas dan 5 menit api bawah atau bisa juga dengan panggangan apa aja, sesekali oleskan air sisa ungkepan ayam selagi memanggang..
- Sajikan ayam yang sudah di panggang, dan siram sedikit bumbu ungkep diatasnya. Nikmat di makan bersama sambal dan pelecing kangkung..
- Selamat mencoba dan happy cooking 🤗😘.