Recipe: Delicious Kue Pukis Pandan

Delicious, fresh and tasty.

Kue Pukis Pandan.

Kue Pukis Pandan You can cook Kue Pukis Pandan using 12 ingredients and 8 steps. Here is how you achieve that.

Ingredients of Kue Pukis Pandan

  1. Prepare 1 sdt of ragi /fermipan.
  2. Prepare 250 gr of terigu cakra.
  3. It's 3 butir of telor.
  4. Prepare 150 gr of gula pasir.
  5. Prepare 1 saset of vanila.
  6. You need 1 sdt of sp.
  7. You need 1 saset of skm putih.
  8. Prepare 65 gr of margarin simas,lelehkan.
  9. It's Secukupnya of garam.
  10. You need Secukupnya of pewarna makanan hijau.
  11. It's 1/4 of santan kelapa sedang kekentalan nya(ditambahkan air 350 ml).
  12. You need Secukupnya of meses ceres.

Kue Pukis Pandan step by step

  1. Ayak terigu,sisihkan.campurkan santan dan pasta pandan,sisihkan.
  2. Di mixer dengan kec.tinggi telor,gula,sp,vanila,garam hingga mengembang kental,kaku,berwarna putih..
  3. Turunkan mixer kec.rendah masukan separo terigu kocok sebntar.masukan separo santan.kocok sebentar lagi.masukan secara bergantian terigu dan santan lakukan hingga selesai.matikan mixer.
  4. Masukan ragi instan,aduk dengan spatula.masukan margarin cair sedikit demi sedikit aduk dengan spatula.terakhir masukan skm putih aduk lagi dengan spatula.diamkan adonan selama 20 -30 menit..
  5. Panaskan cetakan pukis olesi dengan margarin /minyak dengan api kecil..
  6. Tuangkan adonan 3/4 tinggi cetakan,tuang adonan menggunakan gelas mili supaya cepat dan tidak berantakan.tutup sebentar hingga setengah matang,taburi meses selagi adonan masih cair.tutup kembali dan masak sampai matang dan permukaan kering..
  7. Angkat dan keluarkan dari cetakan.panas -panas olesi kedua sisi pukis dengan margarin.tujuan nya agar kulit pukis tidak kering dan tidak keras saat dingin..
  8. Kue pukis sudah matang.sajikan.