Bolu Jadul Kukus.
You can cook Bolu Jadul Kukus using 12 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Bolu Jadul Kukus
- You need 120 gr of tepung terigu segitiga biru.
- You need 120 gr of margarin lelehkan.
- You need 120 gr of gula pasir.
- You need 4 butir of telor ayam.
- You need 1/2 sdt of baking powder.
- It's 1/2 sdt of vanili bubuk.
- It's 1 sdt of sp/tbm.
- It's Secukupnya of pewarna makanan coklat (me : pake chokolatos).
- Prepare of Bahan olesan loyang :.
- You need 1 Sdm of tepung terigu.
- It's 1 sdm of margarin.
- Prepare 1 Sdm of minyak goreng baru.
Bolu Jadul Kukus step by step
- Bahan oles di campur menggunakan garpu lalu oles loyang hingga rata.
- Mixer telur,gula pasir,sp dengan kecepatan tinggi ± 5 menit,turunkan kecepatan masukan vanili,baking powder,terigu sampai tercampur,lalu matikan mixer..
- Masukan margarin leleh aduk balik dgn spatula sampai rata.
- Pisahkan adonan untuk di beri warna coklat ±5 sdm.selanjutnya masukan adonan putih kedalam loyang,lalu masukan adonan coklat bentuk motif sesuai selera menggunakan tusuk sate..
- Masukan kedalam kukusan yg telah di panaskan sampai Mendidih,jangan lupa tutup dialasi kain serbet bersih ya bund..,kukus ±40 menit dgn api sedang cenderung besar,lakukan tes tusuk,jika sudah matang..angkat bolu dan bolu jadul kukus siap di nikmati.. Selamat mencoba....