Recipe: Tasty Pempek tanpa daging (isi telur)

Delicious, fresh and tasty.

Pempek tanpa daging (isi telur).

Pempek tanpa daging (isi telur) You can have Pempek tanpa daging (isi telur) using 14 ingredients and 9 steps. Here is how you cook it.

Ingredients of Pempek tanpa daging (isi telur)

  1. You need of Tepung tapioka.
  2. It's of Bahan biang.
  3. It's of Air.
  4. You need of Tepung terigu serbaguna.
  5. It's of Telur.
  6. It's of Tepung beras.
  7. You need of Garam.
  8. Prepare of Minyak goreng.
  9. Prepare of Bawang putih.
  10. You need of Isian.
  11. You need of Telur 3 butir kocok lepas (me : direbus).
  12. You need of Pelengkap.
  13. It's of Kuah cuko (lihat resep).
  14. You need of Timun.

Pempek tanpa daging (isi telur) instructions

  1. Siapkan bahan yang di gunakan. Haluskan bawang garam (me : di blender) menggunakan air 200 ml..
  2. Siapkan bahan biang👉 campur semua bahan kering dan telur serta bumbu yang telah di haluskan. Aduk rata dan tambahkan minyak goreng. Masak hingga kental..
  3. Pindah kan ke wadah bersih lalu tambahkan tapioka lalu uleni hingga kalis. Bagi adonan menjadi 6 bagian..
  4. Kupas telur yang sudah direbus. Belah menjadi 2 bagian. Bisa juga hanya dengan di kocok lepas ya bun. Jadi isinya tergantung selera saja..
  5. Pipihkan adonan pempek lalu isi dengan telur, tutup telur dengan menekan ujung pempek. Lalu siap di rebus..
  6. Didihkan air lalu rebus pempek hingga matang. Setelah matang tiriskan pempek..
  7. Goreng pempek hingga kuning kecoklatan dan siap di sajikan bersama kuah cuko dan timun. Untuk kuah cuko bisa di dilihat di lampiran (lihat resep).
  8. Selamat menikmati🤤.
  9. Happy cooking mom 👩‍🍳👨‍🍳 Selamat mencoba 💪 semoga berhasil👍 jangan lupa like ❤️ z' Kitchen.