Pempek Dos ala abang gerobak.
You can have Pempek Dos ala abang gerobak using 13 ingredients and 4 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Pempek Dos ala abang gerobak
- You need 300 gr of Tepung terigu.
- It's 300 gr of tepung tapioka/kanji.
- Prepare 3 sdm of tepung beras.
- It's 1 btr of telur.
- You need 1 sdt of penyedap rasa.
- Prepare 1 sdt of garam.
- You need 1 gls of Air panas/mendidih.
- It's of Kuah cuko.
- Prepare 2 siung of bawang putih haluskan.
- Prepare 2 keping of gula merah.
- Prepare 3 bh of asam.
- It's 4 bh of cabe rawit haluskan.
- Prepare 1 sdt of garam.
Pempek Dos ala abang gerobak instructions
- Adonan: Campurkan tepung terigu, tepung beras, garam, bumbu penyedap. Kemudian tuang air mendidih, aduk dgn spatula. Setelah adonan dingin, masukkan kocokan telur, uleni. Setelah tercampur rata, masukkan tepung tapioka/kanji, uleni dgn tangan, kemudian dibentuk sesuai selera.
- Panaskan air, tuang 2 sdm minyak goreng, rebus adonan yg telah dibentuk td. Bila sudah mengapung, tandanya adonan sudah matang, dan siap digoreng. Utk yg isi telur, bulatkan adonan kemudian pipihkan, lalu isi dengan sedikit kocokan telur ya, kemudian tutup /rekatkan lagi adonannya, dan langsung rebus biar gk keburu bocor 😁.
- Kuah cuko : Rebus air, masukkan semua bahan cuko, rebus hingga mendidih. Sajikan..
- Sajikan dgn menambahkan irisan timun biar makin segerr.