How to Make Perfect Banana Brownies

Delicious, fresh and tasty.

Banana Brownies.

Banana Brownies You can have Banana Brownies using 10 ingredients and 7 steps. Here is how you cook it.

Ingredients of Banana Brownies

  1. You need 600 gr of pisang matang (ambon).
  2. It's 300 gr of dark chocolate collata.
  3. It's 120 gr of margarin + butter.
  4. You need 240 gr of gula pasir.
  5. Prepare 4 of telur uk sedang.
  6. Prepare 1 sdt of baking powder.
  7. It's 1/4 sdt of baking soda.
  8. You need 1/2 sdt of garam.
  9. Prepare 200 gr of tepung terigu segitiga biru.
  10. You need 40 gr of coklat bubuk.

Banana Brownies step by step

  1. Siapkan wadah, panaskan air, masukkan Dcc ke wadah tahan panas,lalu tim sampai meleleh. Masukan margarin butter, aduk sampai mencair. Dinginkan, sisihkan.
  2. Haluskan pisang pakai garpu, sisihkan..
  3. Campur dan ayak terigu, coklat bubuk, bp, garam, sisihkan.
  4. Kocok telur, gula, soda kue pakai whisk sampai gula larut dan tidak mengembang.
  5. Masukkan coklat leleh, aduk rata. Masukkan pisang, aduk sampai rata..
  6. Masukkan campuran terigu, aduk sampai benar- benar rata. Tuang adonan ke loyang..
  7. Panggang di oven sampai matang. Jika cara pengadukannya benar, shinynya akan keluar. Selamat mencoba.