Soto Betawi Kuah Susu.
You can have Soto Betawi Kuah Susu using 34 ingredients and 10 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Soto Betawi Kuah Susu
- It's of Daging sapi.
- It's of Bumbu halus.
- It's of jinten sangrai.
- It's of merica.
- Prepare of ketumbar sangrai.
- Prepare of pala bubuk.
- You need of bawang merah.
- You need of bawang putih.
- It's of jahe.
- You need of lengkuas.
- It's of kemiri sangrai.
- Prepare of Bahan lain.
- You need of daun salam.
- You need of daun jeruk.
- You need of sereh, geprek.
- Prepare of kayu manis.
- You need of kapulaga.
- Prepare of Air Kaldu sapi.
- You need of Garam.
- You need of Penyedap rasa kaldu sapi.
- You need of susu cair.
- Prepare of santan kara.
- You need of Bahan tambahan.
- Prepare of tomat ukuran besar.
- You need of kentang ukuran besar.
- It's of Daun bawang.
- It's of Bawang goreng.
- You need of Emping / belinjo.
- It's of Resep untuk sambel.
- Prepare of kemiri.
- Prepare of bawang putih.
- You need of cabe keriting.
- It's of cabe rawit.
- It's of Garam.
Soto Betawi Kuah Susu step by step
- Rebus daging sampai benar2 empuk, lalu potong2 dadu. Simpan air hasil rebusan daging (air kaldu sapi).
- Haluskan semua bumbu halus, bisa menggunakan ulekan atau blender..
- Masukkan sedikit minyak kedalam panci, tumis bumbu halus sampe tidak ada bau langu. Tambahkan daun jeruk, kapulaga, kayu manis, daun salam dan sereh. Aduk sampe harum..
- Tambahkan air kaldu kedalam tumisan tersebut aduk2 sampe mendidih. Sesudah mendidih tambahkan daging yang telah di potong2, kemudian Aduk rata..
- Lalu tambahkan susu cair & santan, kemudian aduk. Tambahkan garam, penyedap rasa dan sedikit merica. Koreksi rasa..
- Kupas dan Potong dadu kentang serta tomat. Potong juga daun bawang..
- Kemudian goreng kentang dan juga emping.
- Sajikan soto betawi dengan tambahan kentang goreng, potongan tomat serta daun bawang. Dan tak lupa taburi bawang goreng diatasnya. Soto betawi siap disantap.
- Untuk lebih nikmat soto betawi di santap dengan sambel..
- Ini cara bikin sambelnya Goreng kemiri dan bawang putih. Sedangkan untuk cabe rawit dan cabe keriting direbus. Lalu ulek semua bahan tersebut sampe halus tambahkan garam dan air sisa rebusan cabe secukupnya kedalam sambel yg sudah diulek tadi. Sambel siap disajikan.