Soto Bening Seger Boyolali.
You can cook Soto Bening Seger Boyolali using 23 ingredients and 6 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Soto Bening Seger Boyolali
- You need of ayam.
- It's of Air.
- It's of Royco ayam.
- Prepare of garam.
- Prepare of gula pasir.
- Prepare of Sayuran.
- Prepare of kecambah.
- You need of kol.
- It's of Bumbu Halus.
- Prepare of bawang merah.
- You need of lada butir.
- Prepare of bawang putih.
- You need of Bahan kuah.
- Prepare of bunga Lawang.
- Prepare of kapulaga.
- Prepare of daun salam.
- Prepare of daun jeruk.
- You need of sereh.
- It's of Pelengkap.
- It's of jeruk nipis.
- Prepare of daun seledri.
- Prepare of Sambal.
- Prepare of Bawang goreng.
Soto Bening Seger Boyolali instructions
- Cuci bersih ayam lalu beri perasan jeruk nipis diamkan beberapa saat agar tidak amis. Lalu rebus 2 liter air dan masukkan ayam hingga menjadi kaldu..
- Saya menggunakan air rebusan ayam agar lebih gurih, hanya busa busa dibuang terlebih dahulu atau disaring agar airnya bersih.
- Kemudian masukkan bumbu halus kedalam wajan, tumis hingga harum lalu masukkan kedalam panci berisi rebusan air dan ayam.
- Tambahkan penyedap rasa, tes rasa jika sudah pas bisa dimatikan kompornya.
- Setelah itu goreng ayam yang tadi direbus dengan kuah..
- Untuk sayuran saya hanya direndam menggunakan air panas saja. Sajikan dengan nasi dan sambal. Rasanya maknyusssss.